SPEAKING.id merancang program pelatihan online baik berupa kelas private maupun in house training dengan pilihan topik yang menarik dan aplikatif. Kurikulum memadukan teori dan praktik, sehingga peserta tidak hanya menambah wawasan kognitif (keyakinan, kesadaran), namun juga afektif (perasaan) dan konatif (perilaku).
PRIVATE PROGRAM
Pelatihan 1 guru 1 murid.
Belajar lebih interaktif dengan materi disesuaikan dengan kebutuhan individu.
IN HOUSE TRAINING
Program yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan komunitas, organisasi dan perusahaan dalam mengembangkan keterampilan komunikasi para profesional.
.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar